Postingan

PERKEMBANGAN ALIRAN SUREALISME DI INDONESIA

PENDAHULUAN Surealisme mulai berkembang di Eropa pada tahun 1924, dipengaruhi oleh teori psikoanalisis yang dikembangkan oleh Sigmund Freud (1856-1939). Menurut Freud, manusia memiliki dua bagian utama dalam pikirannya, kesadaran yang hanya merupakan puncak gunung es, dan alam bawah sadar yang lebih luas. Alam bawah sadar ini menjadi tempat bagi mimpi dan perasaan yang direpresi yang muncul ke permukaan. Hasil dari perasaan-perasaan yang direpresi ini dapat membentuk ketidaksadaran dan gejala-gejala neurotis. Karena itu, mimpi kita dapat membawa kita ke dalam dunia yang berbeda dari realitas, sering kali kacau dan tidak sesuai. Seniman surealis seperti Salvador Dali (1904-1989) menggunakan simbol-simbol yang berulang dalam karyanya, sering kali dengan berbagai interpretasi. Di Indonesia, seniman-seniman sejak tahun 1960-an juga menggunakan simbol-simbol seperti anjing, sapi, hitam, dan putih sebagai metafora untuk menyampaikan kondisi sosial politik pada masa itu. Kemungkinan besar, in

Mereview 20 Jurnal Tentang Berbagai Macam Aliran Seni

PENDAHULUAN Seni lukis telah memiliki pengaruh global sejak lama, meskipun sering kali aliran-aliran yang digunakan oleh seniman tidak disadari oleh semua orang. Terdapat beragam aliran dalam seni lukis, dan banyak tokoh seni yang telah mencapai pengakuan internasional. Meskipun kita mengenal tokoh-tokoh seni, tidak semua orang menyadari bahwa di balik karya seni lukis tersebut terdapat berbagai aliran yang digunakan oleh setiap seniman. Setiap seniman memiliki gaya dan ciri khasnya sendiri dalam menciptakan karya lukisan, dan mereka seringkali menggunakan aliran-aliran yang berbeda. Ini menunjukkan bahwa banyak seniman kita telah mendapatkan pengakuan global tanpa disadari oleh semua orang. 1. Jurnal "Pengertian Seni Lukis Beserta Definisi, Tujuan, dan Unsur-Unsurnya" oleh Zakky Dapat disimpulkan dari jurnal ini bahwa gaya seni lukis terus mengalami perkembangan dari masa ke masa. Terdapat banyak gaya yang terkenal, seperti kubisme, naturalisme, romantisme, surealisme, impre

PENELITIAN TERKAIT ALIRAN SUREALISME DI INDONESIA

PENDAHULUAN Penelitian ini bertujuan untuk menelusuri jejak perkembangan gaya Surealisme di Indonesia melalui kajian literatur. Pertanyaan yang muncul di awal penelitian adalah seberapa banyak literatur berbahasa Indonesia yang membahas Surealisme? Sejauh mana Surealisme dibahas dalam artikel? Apakah ada akademisi yang secara mendalam meneliti gaya Surealisme di Indonesia? Pertanyaan-pertanyaan ini kemudian menjadi panduan dalam memilih metode penelitian, yaitu dengan mengakses literatur yang pernah membahas gaya Surealisme di Indonesia. Penelitian awal dilakukan dengan mengakses kembali koleksi literatur berupa buku dan jurnal yang membahas Surealisme dalam konteks seni modern. Selanjutnya, pencarian literatur dilakukan dengan bantuan direktori pencari jurnal dan artikel jurnal yang dapat diakses secara terbuka. Artikel-artikel ini dimanfaatkan untuk memahami lebih dalam bagaimana Surealisme diulas dalam kajian akademik. Kajian akademik yang dimaksud di sini adalah kajian yang dibahas

Menganalisis Semiotik pada Poster Film Perahu Kertas

Gambar
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Halo! Perkenalkan nama saya  Rizki Ramadhan , biasa dipanggil Rama. Saya adalah mahasiswa semester 4 di Universitas Indraprasta PGRI dengan prodi Desain Komunikasi Visual. Sebelumnya saya sudah membuat artikel tentang "Makna Warna dalam Karya Seni Rupa". Dan pada kesempatan kali ini saya akan menganalisis semiotik pada poster film perahu kertas. PENDAHULUAN Untuk mendapatkan respon yang baik dari penontonnya, sebuah film yang akan datang tentunya akan melalui berbagai bentuk kegiatan promosi. Berbagai kegiatan promosi yang dilakukan untuk mempromosikan film antara lain periklanan, pemasaran langsung, pemasaran internet, promosi, publikasi, serta penjualan pribadi dan klip video musik. Untuk film Perahu Kertas, pertama-tama lagu "Perahu Kertas" dipilih untuk bagian pertama filmnya, kemudian lagu berjudul "Tahu Diri" dipilih untuk mewakili bagian kedua dari "Paperahu Paper". Promosi tersebut berhasil kare

MAKNA WARNA DALAM KARYA SENI RUPA

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Halo! Perkenalkan nama saya  Rizki Ramadhan , biasa dipanggil Rama. Saya adalah mahasiswa semester 4 di Universitas Indraprasta PGRI dengan prodi Desain Komunikasi Visual. Sebelumnya saya sudah membuat artikel tentang "Menemukan Diri dalam Kajian Seni Rupa dan Desain". Dan pada kesempatan kali ini saya ingin meriview dan memberikan kesimpulan 3 jurnal yang membahas mengenai warna. Warna adalah elemen yang tidak bisa dilepaskan dari kehidupan sehari-hari, perkembangan dan kemajuan teknologi, serta unsur aditif (additive) sebagai warna cahaya yang disebut spektrum dan subtraktif (subtractive), sebagai warna bahan yang disebut pigmen atau warna yang terdapat pada material. Warna juga memiliki falsafah, simbol, dan emosi yang berkaitan dengan penafsiran makna dengan warna tertentu sebagai bentuk dari psikologi warna. Perkembangan ini berkaitan dengan berbagai disiplin ilmu tentang warna dalam bidang filsafat, kesenian, keagam

MENEMUKAN DIRI DALAM KAJIAN SENI RUPA DAN DESAIN

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Halo! Perkenalkan nama saya Rizki Ramadhan , biasa dipanggil Rama. Saya adalah mahasiswa semester 4 di Universitas Indraprasta PGRI dengan prodi Desain Komunikasi Visual. Ini adalah blog pertama saya yang membahas mengenai diri saya dalam kajian seni rupa dan desain. 1. Awal Mengenal Seni Saya adalah anak kedua dari dua bersaudara, sejak kecil memang saya sudah menyukai seni, menggambar dan mewarnai meskipun hasil gambar saya terlihat biasa seperti anak-anak lainnya. Sejak lulus SMP pun saya sangat ingin memilih jurusan yang saya minat yaitu multimedia. Setelah melihat NEM kemugkinan masuk negeri cukup besar, pilihan pertama saya yaitu SMK Negeri 1 Depok dan mengambil jurusan multimedia, namun jaraknya terlalu jauh dari rumah, ditambah lagi dengan keterbatasan transportasi, yang akhirnya saya memutuskan untuk memilih di SMK Negeri 3 Depok karena dekat, namun sangat disayangkan jurusan yang saya minat yaitu multimedia tidak tersedia yang membu